16/08/18

My Own Quotes #RandomPeople

Hai! Aku mau pos #RandomPeople lagiii :D . Kali ini temanya adalah My Own Quotes. Aku gak bikin banyak quotes . Cukup beberapa aja :3 . Tapi, ini asli dari pikiranku sendiri lho :v . Kalaupun mirip sama quotes orang lain, mungkin karena pemikirannya sama aja :'v . Oke, silahkan dilihat!

My own quotes:
  1. Berusahalah semaksimal mungkin, walaupun hasilnya mungkin tidak sesuai yang diharapkan. (ini quotes yang aku pake waktu disuruh jawab soal "berikan 1 quotes yang menggambarkan anda" di kertas selembar waktu MPLS beberapa minggu yang lalu =v)
  2. Janganlah terlalu berharap pada manusia. Jika terlalu berharap, sakit hati akan didapat.
  3. Kadang, bersikap realistis malah dianggap pesimis.
  4. Katanya teman, tapi kok nusuk dari belakang.
  5. Tak usah munafik, ku sudah tau dirimu yang sebenarnya.
  6. Berterus teranglah, walaupun kadang hal itu menyakitkan.
Oke, itu aja deh! maaf kalo dikit banget :3 . Thanks for reading, friends!

4 komentar:

1. Jangan gunakan kata-kata kotor atau porno!
2. Jangan mempromosikan barang di komentar!
3. Komentar harus berhubungan dengan pos!

Judulnya Apa Ya?

  CUY!  Kangen ngeblog ah elah, pengen ngaktifin blog ini lagi tapi sy timbang-timbang dlu dah (emote cry), soalnya saya sibuk banget!  buat...